suarakuningan.com -SMK Muhammadiyah 2 Kuningan (SMK MUDAKU/Dos Q 28) mengadakan lomba yang lumayan unik yaitu guru laki laki dari 5 jurusan; 1.Teknik kendaraan Ringan Otomotif; 2.Teknik Bisnis Sepeda Motor; 3.Teknik Komputer Jaringan; 4.Farmasi dan 5.Rekayasa Perangkat, lomba menghias Nasi tumpeng!
Biasanya nasi tumpeng identik dengan emak-emak, tapi di SMK Dos Q 28 ini unik, para guru pria lah yang berlomba membuat nasi tumpeng. Lomba ini dalam rangka memeriahkan HUT ke-73 RI.
Salah satu daripeserta, Yuyu Suyud S.Pd(Kaprog TBSM) Menyatakan lomba ini merupakn lomba yg baru pertama saya lakukan tapi menyenangkan.
Yuyu adalah pemenang juara 1 mewakili Jurusan TBSM di Susul oleh juara ke 2 yaitu TKJrdan juara ke 3 TKRO dan harapan 1 RPl Harapan 2 di raih oleh Farmasi.(Nunu/kontributor)
0 comments:
Posting Komentar
Silahkan Berkomentar...
- Harap sesuai dengan Konten
- Mohon Santun
Terimakasih Telah Memberikan Komentar.