Surat Buat Mang Sukun dari Portland, Oregon
oleh: Hj Henny Susilawati SSos MM (Peserta International Visitor Leadership Program / IVLP 2019)
Bidang Perempuan dan Partisipasi Politik
- Ketua Komisioner KPU Kabupaten Kuningan Periode 2013 - 2018
suarakuningan.com - Jejak nasib dan takdir, menuntun langkah kaki ku dari pelosok Desa Kecil di Pinggiran Kuningan, menapaki "nikreuh" 10 tahun jadi penyelenggara pemilihan di Tingkat Kabupaten.
Lalu "Kehendak Sang Kuasa" pula mempertemukan nasib langkahku ke Negeri Paman Sam.
Setahun lalu, bermimpi pun tidak. Fokus menyelesaikan tugas sebaik-baiknya sebagai penyelenggara pemilu adalah prioritasku.
Sejak 20 Juli lalu, aku Nikreuh di kota-kota di Amerika untuk menimba ilmu di ruang diskusi di puluhan "meeting group" yang dijadwalkan pemerintah Amerika Serikat.
International Visitor Leadership Program (IVLP) / Program Kepemimpinan Pengunjung Internasional adalah program pertukaran profesional yang didanai oleh Departemen Urusan Pendidikan dan Kebudayaan Negara Bagian A.S. Misi IVLP adalah untuk menawarkan para "leader" internasional saat ini dan yang memunculkan kesempatan untuk pengayaan pengalaman dan keragaman kehidupan politik, ekonomi, sosial dan budaya Amerika melalui pertukaran yang dirancang dengan cermat yang mencerminkan kepentingan profesional para peserta dan tujuan diplomasi publik dari pemerintah Amerika Serikat. Program ini hanya dinominasikan oleh staf di Kedutaan Besar AS.
Kegiatan International Visitor Leadership Program yang aku ikuti untuk menimba ilmu tentang Belajar tentang perempuan dan partisipasi politik.
Di sela kesibukan yang semua nya "on time", aku sempat nikreuh di beberapa jalan kota besar. Ketakjuban terbesarku diantaranya adalah sungai - sungai yang luar biasa jernih di tengah kota besar di negara Adi Daya ini.
Sungai Marrimack, Kota Manchester Newhampshire. Sungai Truckee, kota Reno Nevada. Sungai Columbia, kota Portland Oregon. adalah beberapa sungai yang melemparkan ingatanku ke kali-kali di kampung halamanku di masa kecilku. Jernih, tempat bermain, jauh dari sampah.
Dalam hati aku panjatkan doa dan harapan, semoga di negeriku, di kampungku, sungai-sungai tetap jernih dan semakin jernih.
Ah, jadi inget mang sukun, yang kerap jadi teman ngobrol seputar itu.
Portland, Oregon. August 8th 2019
oleh: Hj Henny Susilawati SSos MM (Peserta International Visitor Leadership Program / IVLP 2019)
Bidang Perempuan dan Partisipasi Politik
- Ketua Komisioner KPU Kabupaten Kuningan Periode 2013 - 2018
Sungai Truckee, kota Reno Nevada |
Lalu "Kehendak Sang Kuasa" pula mempertemukan nasib langkahku ke Negeri Paman Sam.
Setahun lalu, bermimpi pun tidak. Fokus menyelesaikan tugas sebaik-baiknya sebagai penyelenggara pemilu adalah prioritasku.
Sejak 20 Juli lalu, aku Nikreuh di kota-kota di Amerika untuk menimba ilmu di ruang diskusi di puluhan "meeting group" yang dijadwalkan pemerintah Amerika Serikat.
International Visitor Leadership Program (IVLP) / Program Kepemimpinan Pengunjung Internasional adalah program pertukaran profesional yang didanai oleh Departemen Urusan Pendidikan dan Kebudayaan Negara Bagian A.S. Misi IVLP adalah untuk menawarkan para "leader" internasional saat ini dan yang memunculkan kesempatan untuk pengayaan pengalaman dan keragaman kehidupan politik, ekonomi, sosial dan budaya Amerika melalui pertukaran yang dirancang dengan cermat yang mencerminkan kepentingan profesional para peserta dan tujuan diplomasi publik dari pemerintah Amerika Serikat. Program ini hanya dinominasikan oleh staf di Kedutaan Besar AS.
Kegiatan International Visitor Leadership Program yang aku ikuti untuk menimba ilmu tentang Belajar tentang perempuan dan partisipasi politik.
Di sela kesibukan yang semua nya "on time", aku sempat nikreuh di beberapa jalan kota besar. Ketakjuban terbesarku diantaranya adalah sungai - sungai yang luar biasa jernih di tengah kota besar di negara Adi Daya ini.
Sungai Marrimack, Kota Manchester Newhampshire. Sungai Truckee, kota Reno Nevada. Sungai Columbia, kota Portland Oregon. adalah beberapa sungai yang melemparkan ingatanku ke kali-kali di kampung halamanku di masa kecilku. Jernih, tempat bermain, jauh dari sampah.
Dalam hati aku panjatkan doa dan harapan, semoga di negeriku, di kampungku, sungai-sungai tetap jernih dan semakin jernih.
Ah, jadi inget mang sukun, yang kerap jadi teman ngobrol seputar itu.
Portland, Oregon. August 8th 2019
0 comments:
Posting Komentar
Silahkan Berkomentar...
- Harap sesuai dengan Konten
- Mohon Santun
Terimakasih Telah Memberikan Komentar.